10 Destinasi Liburan Paling Trending 2023, dari Indonesia Termasuk?
Kini, mencari rekomendasi destinasi liburanbisa dilihat lewat platform media sosial, salah satunya TikTok. Berbagai destinasi yang trendingjuga diincar oleh banyak orang untuk dikunjungi.
Beberapa penelitian baru yang dilakukan oleh Travel Republictelah melihat data hashtag TikTok dan jumlah pencarian terkait destinasi liburan.
Lantas, di mana saja tempat liburan paling trendingpada tahun 2023? Jawabannya mungkin mengejutkan bagi sebagian orang, karena namanya terbilang belum begitu familiar.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Benidorm dikenal sebagai sebuah desa nelayan kecil hingga tahun 1960-an, kini menjadi tujuan liburan Mediterania populer yang terkenal dengan kehidupan malamnya.
Mengumpulkan 550.070 pencarian terkait liburan, dan 158 juta tampilan hashtag TikTok, Benidorm sepenuhnya mendominasi pencarian.
Peringkat kedua diklaim Zanzibar, dengan popularitasnya yang meroket sebesar 110 persen. Zanzibar ditampilkan dalam 144.460 pencarian terkait liburan dan 25 juta tampilan tagar TikTok.
Pantai-pantai putih berkilau dan hidangan ikan yang sangat segar di Zanzibar benar-benar membuktikan peringkat kedua layak untuk daerah ini.
Yunani mengklaim peringkat ketiga, Dubai menduduki peringkat keempat, dan Meksiko di posisi kelima. Daftar ini juga memasukkan Marmaris dan Florida di Amerika Serikat di urutan 10 besar.
Sayang, tidak ada satu pun destinasi wisata dari Indonesia yang masuk daftar ini. Satu-satunya tempat di Asia yang masuk daftar ini adalah Dubai di Uni Emirat Arab.
Berikut 10 destinasi liburan trending teratas tahun 2023 versi Travel Republic.
1. Benidorm, Spanyol
2. Zanzibar, Tanzania
3. Yunani
4. Dubai, UEA
5. Meksiko
6. Marmaris, Turki
7. Jerman
8. Albania
9. Florida, AS
10. Siprus.
(wiw)(责任编辑:焦点)
- Indonesia Kecam Pembunuhan Pemimpin Hamas Ismail Haniyeh
- Anies Ubah Nama Jalan Jadi Tokoh Betawi, Guntur Romli: Ini Politisasi Isu SARA
- Dirlantas Polda Metro Jaya: Ganjil Genap di Jakarta Ditiadakan Selama Libur Lebaran 2023
- PPATK Sebut Aliran Dana ke ACT Lebih dari 50% ke Entitas Pribadi
- Konsumsi 7 Ikan Ini Bagus untuk Meningkatkan Kecerdasan Otak Anak
- Jadwal Salat dan Imsakiyah Tangerang Raya Hari Ini 23 Maret 2023
- Jadwal Buka Puasa Jakarta, Kamis 30 Maret 2023
- Tampang Toyota bZ, SUV Listrik yang Tidak Seperti Mobil Sewaan
- KPK Perpanjang Masa Penahanan Eks Ketua DPD Gerindra Malut
- Tipu Ratusan Jamaah Umrah hingga Tak Bisa Pulang, Kemenag Blacklist PT NSWM
- Timsus Jenderal Listyo Periksa Intensif Ferdy Sambo Soal Brigadir J di Mako Brimob
- Warga Jakarta Mau Sahur On The Road? Dengar Dulu Apa Kata Polda Metro Jaya
- KAI Siapkan 300 Perjalanan KA Setiap Hari Sambut Libur Sekolah, Ini Rute Favoritnya
- Anies Ubah Nama Jalan Jadi Tokoh Betawi, Guntur Romli: Ini Politisasi Isu SARA
- 7 Hidangan Natal dari 7 Negara Berbeda yang Bisa Goyang Lidah
- Diduga Langgar Prosedur Soal Kasus Brigadir J, Ferdy Sambo Langsung Dijebloskan ke Mako Brimob!
- Presiden Prabowo Subianto Disambut Hangat Raja dan Ratu Thailand di Amphorn Royal Palace
- Warga Jakarta Mau Sahur On The Road? Dengar Dulu Apa Kata Polda Metro Jaya
- Jokowi Larang Masyarakat Berjudi: Judi Pertaruhkan Masa Depan Keluarga!
- Menkeu Sri Mulyani Keberatan Menyusun Roadmap Penerimaan Pajak PDB, Begini Komentar Ekonom INDEF