Telkomsel Prabayar Berubah Jadi Simpati, Begini Nasib Pelanggan!
Memasuki usia ke-30, Telkomsel resmi melakukan rebranding produk prabayar simPATI menjadi SIMPATI #TerbaikUntukmu. Langkah ini merupakan bagian dari strategi transformasi digital perusahaan untuk memperkuat posisi sebagai penyedia layanan digital terdepan di Indonesia.
SIMPATI kini hadir sebagai produk utama Telkomsel Prabayar dengan pendekatan lebih personal dan fleksibel, menyasar masyarakat yang semakin terhubung secara digital. Pelanggan dapat memilih satu dari 24 digital lifestyle benefitmelalui aplikasi MyTelkomsel, mencakup layanan streaming, gim, belanja daring, hingga proteksi digital.
Baca Juga: Telkomsel Luncurkan Program 'JURASIK' di Sumatera, Beri Hadiah Langganan Streaming Tanpa Diundi
“Kami hadirkan SIMPATI dengan pilihan-pilihan yang semakin mengikuti perkembangan kebutuhan pelanggan,” ujar Direktur Utama Telkomsel, Nugroho, dalam peluncuran resmi di Jakarta, Selasa (27/5/2025). “Tepat 30 tahun, Telkomsel terus menyalakan sinyal harapan di pelosok hingga penjuru negeri.”
Seluruh pelanggan eksisting simPATI dan Telkomsel Lite akan bermigrasi otomatis ke layanan baru ini tanpa perlu mengganti kartu atau registrasi ulang. Perubahan dilakukan di sisi sistem sehingga tidak memengaruhi pengalaman pengguna.
Baca Juga: Gandeng Telkomsel Hadirkan Jaringan 5G, Pabrik Cerdas Pegatron Resmi Beroperasi di Batam
Direktur Marketing Telkomsel, Derrick Heng, menyatakan bahwa pembaruan ini juga ditujukan untuk menarik pengguna baru, khususnya generasi digital yang menuntut fleksibilitas dan nilai tambah dari layanan telekomunikasi. “Kami ingin menjadikan pengalaman digital pelanggan semakin bermakna,” ujarnya.
Transformasi ini diperkuat dengan infrastruktur jaringan Telkomsel yang kini mencakup lebih dari 3.000 BTS 5G di 56 kota dan kabupaten. Selain itu, Telkomsel juga telah menerapkan teknologi AI Autonomous Networkguna meningkatkan efisiensi dan kualitas layanan di seluruh lini operasional.
-
Berkemeja Biru Saat Hadiri Kongres PAN, Jokowi: Saya Pakai Agar Ketularan Gantengnya ZulhasJadwal Libur Nasional dan Cuti Bersama 2025 yang Resmi Disahkan PemerintahPengamat Sebut Wajib Kerja bagi Penerima Beasiswa ITB sebagai Perbudakan ModernIstilah 'Fufufu' Ramai di Media Sosial, Apa Artinya?Gantikan Kartu Kredit, Civitai Kini Terima Pembayaran Aset Kripto: Dari Ethereum hingga Shiba Inu!UIPM Buka Suara Usai Gelar Doktor Honoris Causa ke Raffi Ahmad, Ini FaktaClara Shafira Krebs Dinobatkan Jadi Miss Universe Indonesia 2024Makan Tahu Tempe Jadi Pemicu Asam Urat, Apa Benar?Progres Positif Pembangunan IKN, PUPR: Lampaui Target Awal!Menkop Optimis Pembentukan 80 Ribu Kopdes Merah Putih Dapat Tercapai Sebelum 12 Juli 2025
下一篇:5 Rekomendasi Olahraga Ringan untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- ·Didukung Kemenparekraf, 'Tribute to Mas Yos' Jadi Momentum Tata Kelola Industri Musik
- ·Tanggapi Pembatasan Ekspor AS, Nvidia Luncurkan Chip AI Murah untuk China
- ·Investasi Startup AI di Indonesia Naik 141,5%, Kini Tembus US$542,9 Juta
- ·Sawit Jadi Primadona, Saham AYLS Diprediksi Moncer
- ·5 Makanan yang Tidak Boleh Dikonsumsi Bareng Udang, Bikin Sakit Perut
- ·Xiaomi Tempati Posisi 8 sebagai Pabrikan Mobil Listrik Dunia
- ·7 Rekomendasi Kudapan Sehat buat Temani Secangkir Kopi Tanpa Gula
- ·Tips Sederhana Ini Bikin Tamu Tak Kebingungan Saat Keluar Kamar Hotel
- ·Suksesnya Andi Wijaya Membangun Prodia, Berawal dari Laboratorium Kecil di Solo
- ·Tegas! Lindungi UMKM, Aplikasi Temu Dilarang Masuk Indonesia
- ·Saham Perusahaan Pemasok Apple di China Turun Usai Ancaman Tarif Trump
- ·Saham Perusahaan Pemasok Apple di China Turun Usai Ancaman Tarif Trump
- ·Trump Siap Bertindak Sepihak Jika Tak Sepakat dengan Uni Eropa
- ·Jadi Obrolan di Media Sosial, Apa Itu Lavender Marriage?
- ·LPS Komentari Temuan Fraud Rp1,2 triliun oleh KPK
- ·KPK Tahan Anggota DPRD Terkait Kasus Suap Program Bandung Smart City
- ·Catat, 5 Buah Ini Tidak Boleh Dikonsumsi Setiap Hari
- ·Resmi Gantikan Bambang Brodjonegoro sebagai Komisaris Utama Telkom, Ini Profil Angga Raka Prabowo
- ·Erina Istri Kaesang Melahirkan, Jokowi Belum Jenguk Cucu
- ·Clara Shafira Krebs Dinobatkan Jadi Miss Universe Indonesia 2024
- ·6 Manfaat Mandi Air Dingin, Bakar Kalori Lebih Banyak?
- ·UIPM Buka Suara Usai Gelar Doktor Honoris Causa ke Raffi Ahmad, Ini Fakta
- ·Pengacara Ahok Minta Ibnu Baskoro Dipanggil Paksa Jika Mangkir Lagi
- ·Pemkab Jombang Pasok 10 Ton Bahan Bakar dari Sampah ke SIG
- ·KPK Soroti Dugaan Pelanggaran Penyedia Air Bersih di Pulau Gili Trawangan
- ·3 Cara Cek Saldo Program Indonesia Pintar, Bisa Siswa Lakukan dengan Mudah
- ·6 Manfaat Mandi Air Dingin, Bakar Kalori Lebih Banyak?
- ·Tunai!, One Global Capital, Resmi Akuisisi Lahan di Macquarie Park Senilai Rp181 Miliar
- ·Petani Swadaya di Riau Minggu Ini Tersenyum, Harga Sawit Naik, Plasma Anjlok
- ·Kereta Batalkan Perjalanan Gara
- ·Bukan Bitcoin, Meme Coin Justru Gerbang Utama Adopsi Kripto Global
- ·Tegas! Lindungi UMKM, Aplikasi Temu Dilarang Masuk Indonesia
- ·Pemkab Jombang Pasok 10 Ton Bahan Bakar dari Sampah ke SIG
- ·Telkom Resmi Tunjuk Dian Siswarini Sebagai Direktur Utama Gantikan Ririek
- ·Cek 10 Wilayah dengan Potensi Hujan Lebat Paling Tinggi Hari Ini, Selasa 20 Agustus 2024
- ·Kereta Batalkan Perjalanan Gara